Langsung ke konten utama

PENYAKIT / KELAINAN PADA JANTUNG

PENYAKIT / KELAINAN PADA JANTUNG

Di bawah ini adalah beberapa penyakit yang disebabkan oleh kelain pada jantung apabila kurang memperhatikan kondisi jantung kita sobat, simak yaa 🙆🙋😊😉:

1.Aterosklerosis


Aterosklerosis merupakan Kelainan yang disebabkan adanya penebalan dinding arteri sebelah kanan sebagai akibat endapan plak ( lemak, kolesterol, serta buangan sel lainnya). Dengan adanya endapan ini, menyebabkan supply darah ke sel-sel otot terhambat .



2.Aritmia

Aritmia merupakan gangguan pada jantung, dimana irama / detak jantung tidak normal. Penyakit yang disebabkan oleh kurangnya kalsium dalam tubuh serta adanya penyumbatan pembuluh darah jantung ini menjadikan detak jantung tidak normal, bisa lebih cepat atau lebih lambat.


3.Gagal jantung






Infark miokard akut disebabkan penyumbatan pada arteri koroner sehingga mengakibatkan kematian otot jantung. Bagian otot jantung yg tidak mendapatkan supply darah akan mengalami kerusakan ataupun kematian mendadak.

5.Inflamasi jantung.

Gangguan ini bisa terjadi pada bagian miokarditis ( dinding jantung), perikarditis ( selaput jantung, dan endokarditis ( bagian dalam jantung). Penyebab inflamasi jantung yaitu racun atau infeksi.


6.Kardiomiopati


Kardiomiopati adalah kelainan yang disebabkan gangguan/ kerusakan pada otot jantung yang menyebabkan tidak sempurnanya pergerakan dinding-dinding jantung dalam menyedot dan memompa darah. Bagi penderita penyakit ini beresiko terkena aritmia serta gagal jantung..Dalam perkembangannya, Kardiomiopati terbagi lagi menjadi 4 jenis yaitu : Kardiomipati kongesif, restriktif, hipertrofik, dan peripartum.



7.Penyakit Jantung Rematik (Rheumatic Heart Disease)



Kelainan pada jantung ini disebabkan kerusakan permanen katup jantung karena adanya penyempitan atau kebocoran.Penyakit ini timbul karena demam rematik yang diakibatkan bakteri streptococcus.




8.Kelainan katup  jantung ( Heart valve disease )

Kelainan katup jantung adalah satu kondisi dimana salah satu atau lebih katup jantung tidak bekerja secara maksimal. Dengan bermasalahnya katup jantung, maka pengendalian arah aliran darah yang merupakan tugas dari katup jantung menjadi terganggu. Kelainan yang disebabkan bawaan sejak lahir ataupun infeksi dan efek samping pengobatan ini terdiri dari tiga jenis yaitu : penyempitan (stenosis), kebocoran ( regurgiasi), dan katup tidak menutup sempurna (prolapsis).


9.Perikarditis


Penyakit ini muncul sebagai akibat dari peradangan pada bagian katup jantung. Penyebab umumnya adalah infeksi virus serta efek terapi penyinaran untuk kanker payudara.
Penyakit ini muncul sebagai akibat dari adanya penyumbatan pembuluh darah akibat lapisan lemak / kolestrol pada dinding nadi. Dengan adanya penyumbatan ini, proses supply dari dan ke jantung menjadi terganggu.


Untuk menambah wawasan sobat nih, ditonton yaa😊😊😊
Video dapat diakses :

https://www.youtube.com/watch?v=jRh2f1vYb4U
https://www.youtube.com/watch?v=BwmeRSc9EJc


Sumber :

Komentar

Postingan populer dari blog ini

JANTUNG MANUSIA

  JANTUNG MANUSIA Jantung (bahasa Latin: cor) adalah sebuah rongga, rongga organ berotot yang memompa darah lewat pembuluh darah oleh kontraksi berirama yang berulang. Istilah kardiak berarti berhubungan dengan jantung, dari kata Yunani cardia untuk jantung. Jantung adalah salah satu organ manusia yang berperan dalam sistem peredaran darah. Jantung terletak dalam rongga dada agak sebelah kiri, di antara paru-paru kanan dan paru-paru kiri. Massanya kurang lebih 300 gram, besarnya sebesar kepalan tangan. Jantung adalah satu otot tunggal yang terdiri dari lapisan endothelium. Jantung terletak di dalam rongga torakik, di balik tulang dada. Struktur jantung berbelok ke bawah dan sedikit ke arah kiri. Jantung hampir sepenuhnya diselubungi oleh paru-paru, namun tertutup oleh selaput ganda yang bernama perikardium, yang tertempel pada diafragma. Lapisan pertama menempel sangat erat kepada jantung, sedangkan lapisan luarnya lebih longgar dan berair, untuk menghindari gesekan antar

PENDAHULUAN

PENDAHULUAN SISTEM PEREDARAN DARAH A. KOMPETENSI INTI  KI 1 :  1. Menghayati dan mengamalkan   ajaran agama yang di anutnya. KI 2 : 2. Menghayati dan m engamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia . KI 3 : 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan  kemanusiaan,  kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab f enomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah .

Hubungan Sistem Peredaran Darah dengan Kesehatan

Assalamu'alaikum sobat bioeduc, jangan bosen yaa disela-sela hari kalian bersama kita, nih admin akan posting kembali dengan tema kali ini yaitu apasih hubungan sistem peredaran darah dengan kesehatan kita??? kalian pasti ingin tahu dan ingin menambah wawasan kann, yuk mari kita baca dengan seksama !!! 👀👀👀💨 Hubungan Sistem Peredaran Darah dengan Kesehatan Karena peranannya yang begitu penting pada semua sistem organ, kelainan dan gangguan pada sistem ini memengaruhi secara langsung sistem organ yang lain bahkan dapat berakibat pada kematian. Seperti yang kita ketahui ada dua macam sistem penggolongan darah, yaitu ABO dan Rh. Pada transfusi darah perlu diketahui jenis darah donor dan resipiren agar tidak terjadi penggumpalan. Di lain pihak, pembuluh darah beserta jantung sering kali terkena penyakit akibat gaya hidup yang salah. Berikut ini akan diuraikan beberapa hal yang penting sehubungan dengan sistem peredaran darah pada kesehatan. 1. Stroke dan Serangan Jantung